Mau Khatam Alquran Saat Ramadan, Begini 3 Caranya

Vitrianda Hilba Siregar
MAU khatam Alquran pada bulan Ramadan menjadi harapan dan impian kaum Muslim di manapun berada. (Foto: Ist/Dok)

3. Menggunakan jumlah lembar (halaman) Mushaf Al-Quran.

Jumlah halaman pada mushaf Alquran berbeda-beda. Sebagai contoh, Mushaf Al-Quran Standar Indonesia (MSI) yang di cetak oleh Unit Percetakan Al-Quran Kementerian Agama memiliki 604 halaman. Agar bisa khatam hingga akhir bulan Ramadhan ini (dengan asumsi 29 hari), maka setiap hari harus membaca 21 atau 22 halaman.

Ini bisa dibaca dengan variasi waktu kapan pun dalam 1 hari tersebut, dengan target 21 halaman per hari. Jika tidak bisa menyelesaikan 11 lembar (21 halaman) sekaligus, sebaiknya bawa selalu mushaf Alquran (atau gunakan aplikasi Al-Quran Digital pada smart phone) dan manfaatkan waktu-waktu luang. Misalnya: Saat jam istirahat kantor/sekolah; saat macet di jalan atau menunggu angkutan umum atau di dalam kendaraan, dan kondisi lainnya.



Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network